ACSB Jawa Timur Siap Berdayakan UMKM

Wilayah
Jawa Timur
Kategori
Tanpa Kategori
Penulis
Andy Setiawan
Tanggal
2023-05-16
Views
0
Asia Council for Small Business (ACSB) Regoional Jawa Timur bergerak cepat dengan meluncurkan tiga programnya. Program yang pertama adalah meperkaya kolaborasi dengan berbagai pihak untuk penguatan UMKM.

Program kedua adalah memeperkaya gelaran forum bisnis dengan melakukan roadshow ke daerah-daerah di Jatim. Sedangkan program ketiga adalah melakukan pelatihan untuk upgrade skill sebagai bentuk penguatan UMKM.

Sumber asli: https://surabayaonline.co/2023/05/16/acsb-jawa-timur-siap-berdayakan-umkm/

Tags: pelaku program indonesia ukm acsb