Enam Kabupaten di Sulbar Akan Terima Combine Harvester

Wilayah
Sulawesi Selatan
Kategori
Sulbar
Penulis
Tim SINDOmakassar
Tanggal
2023-05-08
Views
0
Tahun ini enam kabupaten di Provinsi Sulbar akan mendapatkan insentif alat dan mesin pertanian (alsintan) berupa combine harvester dari pemerintah pusat. Di Mamuju bantuan itu bakal ditempatkan di Desa Bonde Kecamatan Papalang.

Hal itu disampaikan Pj Gubernur Sulbar Akmal Malik di hadapan warga Bonde, di Desa Bonde, Minggu (7/5/2023). Bantuan itu diharap dapat meningkatkan produktivitas hasil panen padi di Desa Bonde.

Sumber asli: https://sindomakassar.com/read/sulbar/2155/enam-kabupaten-di-sulbar-akan-terima-combine-harvester-1683500714

Tags: desa padi sulbar akmal bonde