Selain itu, juga diselenggarakan pameran produk unggulan kerajin khas Bali dan mengkampanyekan produk hasil pertanian, perkebunan, dan kelautan di Bali yang dirangkai dengan kegiatan Promosi Terpadu Trade, Tourism and Investment di Tokyo, Jepang. Ini sekaligus menjadi penegas bahwa Bali sebagai tujuan destinasi wisata utama dunia juga memiliki produk UMKM/IKM yang sangat estetik, unik, dan berkualitas yang dikemas dengan nilai-nilai budaya dan kearifan lokal Bali yang sangat adiluhung.
Sumber asli: https://www.balipost.com/news/2023/04/10/332932/Gubernur-Bali-dan-Ketua-Dekranasda...html