Jelang Pemilu 2024, Bawaslu Ajak Media Edukasi Cegah Politik Uang dan Hoaks

Wilayah
Sulawesi Selatan
Kategori
Sulsel
Penulis
Darwiaty Dalle
Tanggal
2023-05-02
Views
0
Bawaslu Parepare menggelar media gathering di Teras Empang Cafe and Resto, Selasa (2/5/2023). Hadir dalam acara itu yakni Anggota Bawaslu Provinsi Sulsel Saiful Jihad beserta sKomisioner Bawaslu Parepare yakni Zainal Asnun, Ihdar dan Nur Islah.

Saiful menekankan peran media sangat strategis untuk memberikan informasi kepada penyelenggara, jika menemukan pelanggaran aturan. Media juga berperan dalam upaya mencegah politik uang dan hoaks melalui edukasi kepada masyarakat.

Sumber asli: https://sindomakassar.com/read/sulsel/2039/jelang-pemilu-2024-bawaslu-ajak-media-edukasi-cegah-politik-uang-dan-hoaks-1683021917

Tags: masyarakat politik bawaslu media parepare