Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menaiki sepeda motor listrik rancangannya bersama ratusan peserta lainnya dari berbagai kalangan dengan menggunakan sepeda motor listrik dan sepeda motor biasa yang sudah dikonversi ke listrik saat acara Electric Vehicle (EV) Fun Trip dan Temu Pimpinan untuk Aspirasi Masyarakat (Tepas) bertajuk Jabar Berseri Tanpa Emisi dari Gedung Sate hingga Gedung BI Jawa Barat, Jalan Braga, Kota Bandung, Ahad (25/6/2023).
Sumber asli:
https://republika.co.id/berita/rwsopf491/kampanye-penggunaan-kendaraan-listrik