Polres Jembrana juga berkoordinasi dengan Balai Jalan Nasional dan BPBD Jembrana untuk menangani pohon perindang yang rawan roboh. Hal tersebut disampaikan saat apel di lapangan Apel Polres Jembrana, Senin (3/4), yang diikuti seluruh jajaran Polres Jembrana.
Sumber asli: https://www.balipost.com/news/2023/04/03/331724/Kapolres-Pastikan-Kesiapan-Jalur-Lebaran.html