LMW 2023 Dinobatkan Sebagai Kegiatan yang Mampu Tegakkan Kedaulatan Kesehatan Lamongan

Wilayah
Jawa Timur
Kategori
Politik - Pemerintahan
Penulis
Zainul Arifin
Tanggal
2023-06-01
Views
0
Lamongan Medical Week (LMW) 2023 dinobatkan sebagai kegiatan yang mampu tegakkan kedaulatan kesehatan Lamongan. Penobatan tersebut diberikan langsung oleh Bupati Lamongan Yuhronur Efendi, ragam edukasi dan aksi yang disampaikan melalui seluruh kegiatan mampu memberikan dampak jangka panjang bagi masyarakat di daerah yang akrab dijuluki Kota Soto.

Sumber asli: https://radarbangsa.co.id/lmw-2023-dinobatkan-sebagai-kegiatan-yang-mampu-tegakkan-kedaulatan-kesehatan-lamongan/

Tags: kegiatan masyarakat kesehatan lamongan lmw