Berdasarkan informasi yang dihimpun dilapangan, kasus pencurian mesin jukung tersebut terjadi pada Jumat (31/3) lalu. Mesin jukung yang hilang tersebut milik I Wayan Sumade (31). Kejadian tersebut, diketahui I Nengah Sukriyasa yang kebetulan saat itu berada di Pantai Mongmongan. Kemudian saksi menghubungi korban untuk memberitahu bahwa mesin jukungnya sudah tidak ada di perahu.
Sumber asli: https://www.balipost.com/news/2023/04/02/331547/Mesin-Jukung-Nelayan-Bunutan-Digondol...html