Salah satu transportasi yang bisa direkomendasikan untuk Anda, apalagi yang mudik tidak antar pulau adalah kereta api. Kereta api digemari oleh banyak orang menjelang mudik akibat berbagai kelebihan yang dimiliki transportasi tersebut. Sudah dari jauh hari orang akan pesan tiket kereta api akibat takut kehabisan. Tentu ada alasan mengapa transportasi ini banyak disukai, di bawah ini terdapat beberapa keunggulan yang dimiliki transportasi darat tersebut. Simak dan jika sudah yakin segera pesan tiket kereta apinya, ya!
Sumber asli: https://radarbangsa.co.id/mudik-lebaran-naik-kereta-api-aja-kenapa-ini-4-alasannya/