Driver taksi online atas nama Apris Fajar Santoso alias Kipply (29) warga Desa Clumprit, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Malang, ditemukan meninggal dan jenazahnya ditemukan di jurang piket nol Lumajang. Rabu, (07/6/2023) siang.
Sumber asli: https://radarbangsa.co.id/pdoi-jatim-apresiasi-kinerja-polri-tangkap-pelaku-pembunuhan-driver-taksi-online-malang/