Pembangunan Kawasan Pusat Kebudayaan Bali di kawasan Eks Galian C Gunaksa, Kabupaten Klungkung merupakan sebuah mahakarya monumental di era kepemimpinan Gubernur Bali, Wayan Koster bersama Wakil Gubernur Bali, Tjok Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) sebagai program prioritas membangun adat istiadat, seni-budaya dan kearifan lokal Bali. Kawasan PKB ini menjadi salah satu penanda 44 tonggak peradaban Bali Era Baru.
Sumber asli:
https://www.balipost.com/news/2023/05/03/336860/Pembangunan-PKB-Jadi-Penanda-Pusat...html