Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan hal itu usai melaksanakan Rapat Koordinasi Bersama Sejumlah Menteri dan pimpinan Lembaga membahas kesiapan Menghadapi Libur Idul Fitri 1444 Hijriah dan mudik Lebaran 2023, di di Mabes Polri, Jakarta, pada Kamis (06/04/2023).
Sumber asli: https://surabayaonline.co/2023/04/06/pemerintah-bagikan-bansos-idul-fitri-menko-muhadjir-mudik-aman-dan-berkesan/