Pemkot Surabaya Target Seluruh Kampung Terapkan Program Pendampingan Perempuan dan Anak Tahun Ini

Wilayah
Jawa Timur
Kategori
Kelana Kota
Penulis
Meilita Elaine
Tanggal
2023-05-18
Views
0
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menargetkan seluruh kampung menerapkan program Kampunge Arek Suroboyo Ramah Perempuan dan Anak (KAS-RPA) tahun 2023.

Martadi Koordinator Tim KAS-RPA Kota Surabaya mengatakan, penerapan program itu untuk menekan kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. Program itu sekaligus bagian dari terjemahan Surabaya kota responsif gender juga sebagai Kota Layak Anak (KLA).

Tiap kelurahan dan kecamatan diminta lebih responsif menangani masalah yang melibatkan perempuan dan anak.

Sumber asli: https://www.suarasurabaya.net/kelanakota/2023/pemkot-surabaya-target-seluruh-kampung-terapkan-program-pendampingan-perempuan-dan-anak-tahun-ini/

Tags: perempuan kota program anak surabaya