- Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman melepas secara langsung 70 truk dalam launching Mandiri Benih Tahap III Tahun 2023 di Kawasan Center Point of Indonesia (CPI), Makassar, Jumat, (19/05/2023).
Pada acara pelepasan tersebut, ia didampingi Forkopimda Sulsel dan Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan, Imran Jauzi.
Sumber asli:
https://sindomakassar.com/read/news/2429/pemprov-sulsel-salurkan-70-truk-bantuan-program-mandiri-benih-tahap-ketiga-1684479908