Raih Penghargaan Adipura, Bupati Rohil Apresiasi Dinas Lingkungan Hidup

Wilayah
Riau
Kategori
Tidak ada
Penulis
SamsulSabtu, 08 April 2023 20:13 WIB
Tanggal
2023-04-08
Views
1,989
Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) menggelar syukuran sekaligus pembagian sembako dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1444 tahun 2023. Acara tersebut dipusatkan di Hutan Kota Jalan Kecamatan Bagansiapiapi, Senin (20/3/2023) sore.

Acara syukuran dihadiri

Bupati Rohil

Afrizal Sintong SIP bersama Ketua PKK Sanimar Afrizal, beberapa Kepala OPD, Ketua GRMB Rohil Nalladia Ayu Rokan serta berbagai unsur lainnya dan disambut langsung Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Suwandi bersama ribuan petugas kebersihan dan pengawas.

Sumber asli: https://www.datariau.com/detail/advertorial/raih-penghargaan-adipura--bupati-rohil-apresiasi-dinas-lingkungan-hidup-

Tags: petugas bupati sembako dlh rohil