Rekrutmen Bersama BUMN 2023, PLN Buka 32 Lowongan Pekerjaan

Wilayah
Sulawesi Selatan
Kategori
Ekbis
Penulis
Tri Yari Kurniawan
Tanggal
2023-05-16
Views
0
- PT PLN (Persero) membuka sejumlah lowongan kerja bagi putra-putri terbaik bangsa yang ingin bergabung bersama perseroan dalam menerangi nusantara. Ini merupakan bagian dari Program Rekrutmen Bersama BUMN 2023 yang digelar Kementerian BUMN.

"Kami membuka kesempatan bagi putra-putri terbaik bangsa Indonesia, para lulusan diploma dan sarjana untuk bergabung bersama PLN dalam menyediakan akses listrik yang andal dan merata bagi seluruh rakyat Indonesia," ucap Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo.

Sumber asli: https://sindomakassar.com/read/ekbis/2373/rekrutmen-bersama-bumn-2023-pln-buka-32-lowongan-pekerjaan-1684217125

Tags: online pln pelamar rekrutmen bumn