Kejadian tersebut dialami oleh seorang kakek bernama Sarodin (68), pada Selasa dini hari sekitar pukul 04.00 wib rumah peribadinya telah dijebol oleh kawanan bandit dan meranpas harta jesin Sepada Motor Honda yang ditinggal oleh anaknya.
Diterangkan Sarohdin, kejadian tersebut pada Selasa (28/02/23) sekitar pukul 04.00 wib rumahnya telah dibobol maling dibagian depan melalui jendela.
Sumber asli: https://www.metrosumatera.com/rumah-kakek-kakek-dibobol-maling/