Dalam kegiatan tersebut disampaikan bahwa sesuai PMK 215 satuan pol pp mendapatkan tugas di bidang penegakan Hukum dengan alokasi 10 % berupa kegiatan sosialisasi dan opgab yang dilaksanakan dengan metode tatap muka dan tematik dalam bentuk berbagai kegiatan bersama masayarakat untuk mengangkat budaya seni dan olahraga serta berdampak pada pemberdayaaan umkm.
Sumber asli: https://radarbangsa.co.id/satpol-pp-bondowoso-bersma-bea-cukai-jember-dan-gp-ansor-sosialisaikan-gempur-rokok-ilegal/